Rabu, 21 Juni 2017

Beberapa Tips Sebelum Memasang AC

Yaah walaupun menyebabkan pembengkakan pemakaian listrik, tampaknya kenyamanan menghuni lebih dipentingkan oleh kebanyakan orang saat ini. Tak heran kalau AC dari beragam merk dagang selalu laris manis.

Salah satu negara tropis yang umumnya bersuhu 27°C – 34°C yaitu indonesia dan telah menjadi salah satu negara dengan pengguna AC terbanyak di Asia.

Berikut Beberapa Tips Sebelum Memasang AC, Yukk disimak :
  •  Cek daya dan instalasi listrik di rumah Anda, termasuk saat terjadi starting pertama AC dihidupkan. Jika usia instalasi listrik di atas 10 tahun, sebaiknya panggil tukang listrik yang lebih ahli untuk mengeceknya.
Daya listrik yang dibutuhkan untuk menghidupkan satu AC cukup besar sehingga ditakutkan terjadi overload pada kabel yang dapat menyebabkan menimbulkan korslet.
  • Perhatikan PK (daya kuda – satuan kapasitas AC) dalam memasang AC. Ini berkaitan dengan penggunaan listrik. Sesuaikan PK AC yang Anda pilih dengan ruangan
AC pada umumnya tersedia dalam ukuran 1/2, 3/4, 1, 1 1/2, 2, hingga 2 1/2 PK. Makin besar PK, makin cepat kemampuan AC mendinginkan ruangan, namun makin besar listrik yang digunakan. Pilih PK yang efektif dan efisien untuk ruangan Anda.
Baca juga : Cara Pemasangan AC Yang Baik Dan Benar

Berapa PK yang dibutuhkan setelah mendapatkan hasil BTU/h dari luas ruangan: ½ PK = 5000 BTU/h, dipergunakan untuk luas ruangan 10m2.
¾ PK = 7000 BTU/h, untuk luas rungan 14m2.
1 PK = 9000 BTU/h, untuk luas ruangan 18m2.
1 ½ PK = 12000 BTU/h, untuk luas ruangan 24m2.
2 PK= 18000 BTUh, untuk luas ruangan 36m2.
  • Jika Anda memiliki bujet lebih, coba pikirkan untuk membeli AC inverter. AC inverter lebih hemat digunakan untuk ruang tertutup. Atau, ruang yang tidak banyak aktivitas orang keluar-masuk. Sementara AC non-inverter hemat jika perhitungan PK dan penyetelan suhunya tepat.

Rabu, 07 Juni 2017

Panggilan Bongkar Pasang AC Daerah Surabaya

Anda bingung mencari Panggilan Bongkar Pasang AC Daerah Surabaya ?? Kami siap membantu anda, Karena kami adalah penyedia jasa Bongkar Pasang yang telah berpengalaman selama belasan tahun lamanya.

Pengalaman yang kami miliki sudah berkembang sesuai dengan berdirinya perusahaan kami CV ATA dibidang jasa elektronik Bongkar pasang, Service maupun perawatan.

Maka dari itu kami dikenal dan laris diseluruh jawa timur khususnya surabaya-sidoarjo-gresik. Dengan memiliki pengalaman yang cukup lama serta tukang yang handal dan bersertifikat keahlian, Kami dapat memperbaiki elektronik seperti : AC, Kulkas, Mesin cuci, Showcase, Cold Storage, Freezerbox, Mesin Ice cream dan lainnya.

Kami juga menerima berbagai jenis kerusakan ac seperti :
1. AC Bocor atau Air menetes ke ruangan
2. Kerusakan outdoor unit ac
3. Thermostat Rusak
4. Kurang Freon
5. AC Kotor
6. AC Tidak dingin / Terlalu dingin
7. Settingan Temperatur pada remote
8. AC tidak menyala sama sekali
9. AC menjadi Es
10. Dan lain-lain sesuai kebutuhan yang di minta oleh customer